Jenis Jenis VLAN Berdasarkan Konfigurasi

1. Berdasarkan port
Keanggotaan VLAN dapat didasarkan pada port yang digunakan oleh switch. jadi setiap anggota VLAN harus dikonfigurasi satu persatu tiap portnya. apakah port sebagai port tags atau untags

2. Berdasarkan MAC address
Keanggotaan VLAN dapat didasarkan pada MAC address dari setiap komputer yang dimili oleh user


3. Berdasarkan alamat subnet IP
subnet IP address pada suatu jangan juga dapat digunakan untuk mengklarifikasikan suatu VLAN. konfigurasi ini tidak berhubungan dengan routing pada jaringan dan juga tidak mempermasalahkan fungsi router. IP address digunakan untuk memetakan keanggotaan VLAN

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mode Port Switch pada VLAN

Urutan warna kabel lan, Straight through, Cross over, dan roll over cable

VLAN Frame tagging